Senin 30 Jan 2023 09:21 WIB

Tim SAR Evakuasi Ibu Melahirkan di Gunung Slamet

Wanita tersebut tengah berjualan di Pos Pendakian 3 Gunung Slamet. .

Red: Yogi Ardhi

Tim SAR mengevakuasi ibu pedagang yang melahirkan bayi di pos pendakian 3 Gn. Slamet. (FOTO : Dok. Polres Purbalingga)

Tim SAR mengevakuasi ibu pedagang yang melahirkan bayi di pos pendakian 3 Gn. Slamet. (FOTO : Dok. Polres Purbalingga)

Tim SAR mengevakuasi ibu pedagang yang melahirkan bayi di pos pendakian 3 Gn. Slamet. (FOTO : Dok. Polres Purbalingga)

REPUBLIKA.CO.ID, PURBALINGGA -- Tim SAR mengevakuasi seorang wanita yang melahirkan bayi di pos pendakian 3 Gunung Slamet, Ahad (29/1/2023). 

Wanita tersebut tengah berjualan di Pos Pendakian 3 Gunung Slamet. 

Proses evakuasi berlangsung lama akibat kondisi medan yang berat. Tebing terjal dan cuaca hujan memperpersulit proses evakuasi

Sartini (35) warga Kutabawa, Karangreja, Purbalingga berhasil melahirkan bayi laki-laki,Keduanya dalam kondisi sehat.

sumber : Dok Republika
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
Advertisement