Kamis 16 Sep 2021 21:37 WIB

Warga Belum Divaksin, Beras Bantuan Menumpuk di Kelurahan

Menurut kelurahan, sebanyak 366 bantuan belum diambil warga karena belum divaksin.

Pegawai menata tumpukan karung berisi beras di Kelurahan Debong Kidul, Tegal, Jawa Tengah, Kamis (16/9/2021). Menurut pihak kelurahan sebanyak 366 bantuan warga terdampak COVID-19 berupa beras (isi 20 kilogram) menumpuk dan tidak diambil warga akibat belum melakukan vaksinasi COVID-19.
Foto: ANTARA/Oky Lukmansyah
Pegawai menata tumpukan karung berisi beras di Kelurahan Debong Kidul, Tegal, Jawa Tengah, Kamis (16/9/2021). Menurut pihak kelurahan sebanyak 366 bantuan warga terdampak COVID-19 berupa beras (isi 20 kilogram) menumpuk dan tidak diambil warga akibat belum melakukan vaksinasi COVID-19.

REPUBLIKA.CO.ID,TEGAL -- Pegawai menata tumpukan karung berisi beras di Kelurahan Debong Kidul, Tegal, Jawa Tengah, Kamis (16/9/2021).

Menurut pihak kelurahan sebanyak 366 bantuan warga terdampak COVID-19 berupa beras (isi 20 kilogram) menumpuk dan tidak diambil warga akibat belum melakukan vaksinasi COVID-19. 

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement